Pada saat ini, media sosial telah menembus di semua kalangan masyarakat. Kecanggihan teknologi yang berkembang pesat memberikan nilai plus dan minus tersendiri. Bahkan tidak jarang penyampaian dan penerimaan informasi secara homogen bisa menimbulkan konflik berbasis ekspresi, ekspresi politik juga agama di antara para pengguna media sosial Menurut Najwa Shihab yang lebih akrab dipanggil Nana, seorang jurnalis perempuan profesional, konflik di media sosial tidak hanya terjadi dan dialami oleh […]