Curhatku, Perempuan Tangguh di Negeri Orang
Hai, namaku WS. Perempuan asal Madiun, Jawa Timur, yang kini tengah memperjuangkan nasib di negeri orang. Malam tadi, Autami mengajakku mengobrol tentang suka duka menjadi pengais nafkah yang jauh dari rumah, keluarga dan kampung halaman. Maka, inilah ceritaku. Saat ini aku berada di negara H, namun yang ingin kuceritakan di sini adalah pengalamanku waktu bekerja […]
- Post Tags#Her Story#profesi perempuan#TKW
- Post AuthorBy Autami
- Post DateMon Jun 18 2018
Menjadi PNS, Aktivis NGO, atau Ibu Rumah Tangga?
Dulu saya sering ditanya apa pekerjaan saya. Karena saya sedang ditanya oleh ibu-ibu paruh baya yang sehari-harinya bertani, maka saya berusaha menjawab dengan istilah yang tidak rumit. Saat itu saya hanya menjawab bahwa kerjaan saya adalah menulis. Si ibu tersebut pun seakan paham, “Oh, jadi sekretaris? Hebat!”. Pekerjaan saya saat itu sebagai jurnalis. Namun, saat […]
- Post Tags#aktivis#IRT#PNS#profesi perempuan
- Post AuthorBy Alimah Fauzan
- Post DateMon Apr 09 2018